Indomaret merupakan jaringan usaha minimarket yang menyediakan kebutuhan pokok dan kebutuhan sehari-hari dengan luas penjualan kurang dari 200 M2. Dikelola oleh PT. Indomarco Prismatama, cikal bakal pembukaan Indomaret di Kalimantan dan toko pertama dibuka di Ancol, Jakarta Utara, pada tahun 1988.
Diambil dari id.wikipedia.org
Tahun 1997 perusahaan mengembangkan bisnis gerai waralaba pertama di Indonesia, setelah Indomaret teruji dengan lebih dari 230 gerai. Pada Mei 2003 Indomaret meraih penghargaan "Perusahaan Waralaba 2003" dari Presiden saat itu yaitu Megawati Soekarnoputri. Indomaret mudah ditemukan di daerah perumahan, gedung perkantoran dan fasilitas umum karena penempatan lokasi gerai didasarkan pada motto "mudah dan hemat". Lebih dari 3.500 jenis produk makanan dan non-makanan tersedia untuk memenuhi kebutuhan konsumen sehari-hari (wikipedia). Saat ini membuka karir indomaret terbaru 2015.
Lowongan Kerja Terbaru Indomaret 2015
Saat ini Indomaret memberikan kesempatan kepada putra putri terbaik Indonesia untuk mengisi loker terbaru indomaret dengan kualifikasi sebagai berikut :
Kualifikasi :
1. Diploma 3 (D3)
- Teknik Iformatika (networking & database)
- Teknik Sipil
- Teknik Elektro/Listrik
- Teknik Komputer (Support)
- Arsitektur
- Perhotelan/Pariwisata
- Akuntansi
Kirim lamaran lengkap melalui email :
recruitment&placement.ho.dept@indomaret.co.id
Atau antar langsung ke alamat :
Jl. Ancol 1 no 9-10, Ancol
Barat, Jakarta Utara 14430
Contact Person : Bp. Riduan (telepon : 0811 1535 628)
Untuk informasi resmi mengenai lowongan kerja indomaret bisa anda lihat disini. Untuk update lowongan kerja terbaru setiap harinya anda juga bisa like facebook Ayo Kerja Ayo. Lihat juga lowongan kerja sebelumnya Lowongan Kerja PT Gajah Tunggal TBK. Atau juga melihat semua Lowongan Kerja Terbaru Bulan November 2015.
Lowonga Kerja Indomaret
4/
5
Oleh
Key
Silahkan berkomentar, tetapi yang ramah dan sopan ya gan!!!